Tag: Business
-
Antara Bisnis dan Judi
Apakah yang membedakan antara bisnis dengan judi? Berbicara mengenai investasi baik reksadana, pasar uang, ataupun saham yang memiliki ketidakpastian mungkin pendapat bagi sebagian orang, hal tersebut merupakan judi. Dalam teori probabilitas, contoh yang paling sering digunakan adalah dadu dan kartu 52 set. Berapakah peluang munculnya angka 4 dari pelemparan 1 buah dadu? Sebuah dadu yang…